Postingan sebelumnya saya telah membuat tutorial mempercantik tampilan blog. Anda bisa membacanya di Langkah Mudah Membuat Backgroud Blog yang Sesuai dengan Keinginan. Cara membuat Check Box dan Radio Button merupakan salah satu
langkah desain blog yang biasanya digunakan untuk menentukan pilihan. Pada prinsipnya, radio button dan check box digunakan untuk menampung pilihan. Perbedaanya adalah check box dapat menampung beberapa pilihan sementara radio button hanya menampung 1 pilihan saja.
Penasaran mau tahu???? pertama-tama pelototin mata Anda dan baca mantra-mantra berrrrrrikut iniii. Hahahaha....... ;) Perhatikan kode di bawah ini :
<form>
<input type="checkbox" name="colour" value="Red" /> Red <br /> <input type="checkbox" name="colour" value="White" /> White </form> |
maka hasilnya seperti di bawah ini :
<form>
<input type="radio" name="food" value="Spaghetti" /> Spaghetti<br /> <input type="radio" name="food" value="Steak" /> Steak </form> |
Spaghetti
Steak |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar